Kapas PRG event LLCOTTON25 merupakan produk rekayasa genetik dari PT BASF Indonesia, mengandung satu gen sisipan, yaitu gen bar, mengode protein PAT yang memberikan sifat toleran terhadap herbisida amonium glufosinat.
Kapas PRG event LLCOTTON25 telah memperoleh sertifikat aman hayati yang meliputi aman pangan, pakan, dan lingkungan.