Sidang Pleno Keamanan Lingkungan

Sidang Pleno Keamanan Komisi Keamanan Hayati Produk Rekayasa Genetik (KKH PRG) yang bertujuan untuk membahas permohonan keamanan lingkungan beberapa Produk Rekayasa Genetik, antara lain:

NO TANGGAL NAMA PRODUK
1 6 Februari 2024 Jagung PRG event MON 89034 permohonan dari PT.  Bayer Indonesia
2 26 Februari 2024 Vaksin Produk Rekayasa Genetik (PRG) Poulvac Procerta HVT-IBD yang permohonan dari PT. Zoetis Animal Health Indonesia
3 23 Juli 2024 PRG Balancius C dan Balancius L permohonan dari PT. DSM Nutritional Products Manufacturing Indonesia

 

 

Sidang dilaksanakan secara hybrid yang dipimpin oleh Prof. Dr. Ir. Bambang Prasetya, M.Sc selaku Ketua KKH PRG dan dihadiri oleh Anggota KKH PRG atau yang mewakili, Tim Teknis Keamanan Hayati (TTKH) PRG Bidang Keamanan Lingkungan, dan Sekretariat KKH PRG.

Berdasarkan hasil kajian TTKH PRG Bidang Keamanan Lingkungan, Sidang Pleno KKH PRG menyimpulkan bahwa produk-produk tersebut diatas, telah memenuhi persyaratan aman lingkungan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *